BerandaInformasi Cara Iklan Konten

Informasi Cara Iklan Konten

Diperbarui 29/02/2024

Ingin menjangkau audiens yang tertarik dengan tema spesifik? Kami menyediakan platform iklan yang sempurna untuk konten yang sejalan dengan fokus website kami dan sub-topik terkait. Berikut adalah gambaran umum tema yang dapat Anda promosikan melalui iklan konten di situs kami:

Kriteria Iklan Konten yang Diterima

Bagaimana kriteria artikel yang diterima?. Berikut ruang lingkup artikel teknologi yang kita terima :

  1. Topik yang berkaitan dengan ACGN, hiburan (Entertainment), dan teknologi komputer.
    • ACGN mencakup Anime, Manga/Komik, Game, dan Novel/Light Novel.
    • Hiburan (Entertainment) mencakup konser, promosi audio/musik (melalui YouTube/Spotify), idol, model, platform streaming, toko bertema ACGN, dan Vtuber.
    • Teknologi meliputi sofware komputer, hardware komputer, aksesoris komputer dan konsol game.

Kriteria Iklan Konten yang Ditolak

  1. Konten yang mengandung unsur dewasa, pornografi, SARA (Suku, Agama, Ras, dan Antar Golongan), kekerasan, kode kupon, diskon, perjudian, pemasaran mesin pencari, dan lain-lain yang berpotensi negatif.
  2. Konten yang tidak original.
  3. Konten tidak informatif sama sekali (keseluruhan hanya promosi).

Syarat Artikel

  1. Harus menyertakan gambar unggulan.
  2. Panjang artikel harus minimal 300 kata dan maksimal 800 kata.
  3. Jumlah backlink yang diizinkan maksimum adalah 3.

Metode Gaya Penulisan

Di Anime News Plus, kami menghargai keberagaman dalam penyampaian dan gaya penulisan, tidak menerapkan aturan ketat mengenai metode bahasa, nada, atau gaya khusus. Namun, ada beberapa prinsip dasar yang kami tegaskan untuk memastikan artikel yang dipublikasikan memenuhi standar kualitas yang tinggi dan mudah dipahami oleh pembaca kami:

  • Kejelasan dan Kesederhanaan: Setiap artikel harus ditulis dengan tujuan untuk menyampaikan informasi secara jelas dan langsung, tanpa menyebabkan kebingungan atau kesalahpahaman di antara pembaca. Hindari penggunaan informasi yang bertele-tele atau tidak relevan yang dapat memperpanjang artikel tanpa menambah nilai.
  • Struktur yang Terorganisir: Penting untuk menggunakan subjudul yang rapi dan terstruktur untuk membagi teks, membuatnya lebih mudah diikuti dan meningkatkan kemudahan membaca. Penggunaan subjudul yang efektif membantu pembaca menavigasi konten dan memahami poin utama dengan lebih baik.
  • Kemudahan Penerjemahan: Penulisan yang berkualitas tinggi dan jelas tidak hanya memudahkan pembaca dalam memahami isi artikel tetapi juga memungkinkan konten tersebut diterjemahkan ke bahasa lain dengan lebih mudah. Fitur dukungan web kami dan browser pengunjung akan bekerja lebih efektif dalam menyediakan terjemahan yang akurat, sehingga memperluas jangkauan audiens.

Hak Pihak Penerbit

  1. Kami berhak menambahkan link internal ke semua artikel yang dipublikasikan secara otomatis oleh sistem.
  2. Kami berhak menghapus artikel.
  3. Kami berhak menyunting artikel.
  4. Kami berhak mengubah ukuran, format, atau resolusi gambar.

Ketentuan Durasi Tayang Iklan Konten

Iklan Konten yang dipublikasikan dianggap bersifat permanen. Akan tetapi, terdapat situasi dimana konten mungkin perlu dihapus, antara lain:

  1. Jika tautan backlink tidak berfungsi dan konten telah tayang lebih dari satu tahun. Untuk konten yang tayang kurang dari satu tahun, kami akan berupaya menghubungi Anda. (Namun jika tidak ada informasi, kami akan hapus tautan saja dan arahkan ke halaman utama Anda).
  2. Jika website mengalami masalah teknis serius yang menyebabkan konten tidak dapat diakses.

Garansi

Mengingat masalah teknis dapat terjadi secara tidak terduga seiring dengan pengembangan website, kami menawarkan garansi dalam kondisi tertentu sebagai berikut:

  • Jika artikel dihapus dalam kurun waktu tertentu:
      • Dalam kurang dari 6 bulan, pengembalian dana sebesar 50%.
      • Dalam kurang dari 3 bulan, pengembalian dana sebesar 75%.
      • Dalam kurang dari 1 bulan, pengembalian dana sebesar 90%.
      • Dalam kurang dari 3 hari, pengembalian dana sebesar 95%.

Harga

  1. Tema ACGN: Rp 400.000
  2. Tema Teknologi: Rp 600.000

Layanan Tambahan:

  • Penayangan di Kanal Media Sosial & Manajemen Konten
    • Termasuk dalam harga, layanan ini menjamin artikel Anda mendapatkan eksposur maksimal di semua kanal media sosial kami. Kami juga mengelola konten untuk memastikan artikel Anda dapat diakses oleh audiens target kami, meningkatkan visibilitas dan interaksi.

Klasifikasi dan Privilegi

Penandaan Iklan Berbayar: Semua iklan konten yang dipublikasikan di platform kami akan ditandai dengan label khusus dalam kategorinya yaitu “Sponsor/Iklan” untuk memastikan transparansi dan memungkinkan audiens kami dengan mudah mengidentifikasi konten iklan berbayar. Kami mengundang Anda untuk mengklik [di sini] untuk lebih jelasnya tentang penandaan ini. Ini merupakan langkah penting kami dalam menjaga kepercayaan dan kejelasan untuk pembaca kami.

Insentif untuk Mitra Beriklan Berkelanjutan

  • Halaman Topik Khusus: Sebagai apresiasi terhadap mitra yang beriklan bersama kami lebih dari tiga kali, kami menyediakan halaman topik (tag) khusus. Ini diakui sebagai penghargaan kami untuk dedikasi, kepercayaan, dan kemitraan berkelanjutan Anda.
  • Eksposur Brand: Logo merek Anda akan dihadirkan di halaman profil website kami sebagai bagian dari pengakuan terhadap mitra beriklan kami. Kami juga berencana menyediakan lebih banyak manfaat eksklusif di masa depan sebagai bagian dari upaya kami untuk meningkatkan kesadaran merek Anda secara berkelanjutan.

Kami berkomitmen untuk mendukung pertumbuhan dan visibilitas mitra beriklan kami dengan menyediakan platform yang efektif dan manfaat jangka panjang yang dirancang untuk meningkatkan kesadaran merek Anda di antara audiens yang relevan.

Manfaat Berkontribusi Iklan Konten pada Anime News Plus

Membuat iklan konten pada Anime News Plus menawarkan berbagai keuntungan strategis, termasuk:

  1. Pembangunan Backlink Berkualitas
    • Memperoleh backlink dari Anime News Plus memberikan nilai tambah pada SEO website Anda, meningkatkan ranking pencarian Anda dengan link yang berkualitas dari situs yang terkait erat dengan industri.
  2. Peningkatan Visibilitas dan Kesadaran Merek
    • Artikel tamu memperluas jangkauan merek Anda ke audiens baru, meningkatkan visibilitas dan kesadaran merek dalam komunitas yang relevan dan tertarget.
  3. Feedback dari Audiens Baru
    • Berinteraksi dengan audiens Anime News Plus melalui artikel tamu memberikan kesempatan untuk menerima umpan balik berharga dari komunitas yang antusias dan terlibat, memungkinkan Anda memperbaiki dan menyesuaikan strategi konten Anda.
  4. Mendapatkan Traffic Berkualitas
    • Publikasi artikel di Anime News Plus dapat mengarahkan trafik yang berkualitas ke situs Anda, menarik pengunjung yang sudah tertarik dengan niche Anda, yang dapat meningkatkan konversi dan engagement.

Spesifikasi Website

spesifikasi web anp sepanjang tahun 2023
Spesifikasi trafik website sepanjang tahun 2023, sumber GSC.

Tertarik? Hubungi Segera!

Jika Anda tertarik untuk memulai kolaborasi dengan Anime News Plus melalui iklan konten atau ingin mendapatkan informasi lebih lanjut, silakan hubungi kami. Kami terbuka untuk diskusi dan pertanyaan melalui berbagai saluran komunikasi:

  • Email: Kirimkan pertanyaan atau proposal Anda ke alamat email kami di info@animenewsplus.net.
  • Media Sosial: Kami juga aktif di platform media sosial. Anda dapat menghubungi kami melalui Instagram atau LINE untuk pertanyaan cepat atau diskusi informal mengenai kerjasama guest post.

Kami menantikan kontribusi unik Anda dan bersemangat untuk melihat bagaimana konten Anda akan memperkaya komunitas Anime News Plus.

Informasi Serupa Lainnya