BerandaAnimeAnime Baraou no Souretsu Rilis Visual Dan Trailer Terbaru

Anime Baraou no Souretsu Rilis Visual Dan Trailer Terbaru

Bagikan

Anime berjudul Baraou no Souretsu (Requiem of the Rose King) telah merilis key visual terbarunya yang dapat kamu lihat diatas dan juga trailer terbarunya yang berdurasi 1 menit 19 detik. Anime ini nantinya akan terdiri dari 2 bagian (2-cour). Anime ini akan tayang perdana pada tanggal 9 Januari 2022.

Bukan hanya itu saja mereka juga memperkenalkan 2 karakter baru beserta para seiyuu-nya.

  • Buckingham disuarakan [Pengisi suara Cour ke-1: Riho Sugiyama /Pengisi suara Cour ke-2: ???)
  • Joan of Arc disuarakan oleh Aoi Yuki

Sinopsis Anime Baraou no Souretsu

Richard, putra ketiga yang ambisius dari Keluarga York, percaya bahwa dia dikutuk, dikutuk sejak lahir hingga kegelapan abadi. Tetapi apakah benar-benar takdir yang menempatkannya di jalan menuju kehancuran pribadi? Atau kerinduannya yang tersiksa? Berdasarkan draf awal Richard III Shakespeare, fantasi kelam Aya Kanno menemukan pria yang bisa menjadi raja berdiri di antara dunia, di antara kelas, antara yang baik dan yang jahat.

Nosphire
Nosphire
New Day New Gameplay

Mungkin Tertarik

- Iklan -

Populer