BerandaAnimeTerminator Versi Anime Dari Netflix Diumumkan

Terminator Versi Anime Dari Netflix Diumumkan

Bagikan

Netflix Japan umumkan bahwa waralaba sci-fi terkenal yaitu Terminator akan dijadikan cerita dalam bentuk anime. Pembuatan ini didukung oleh Skydance Productions dan Production IG.

Sebelumnya projek ini telah di rencanakan pada tahun 2008 yang akan rilis pada tahun berikutnya, namun tidak dirilis.  Projek tersebut akan berfokus pada “Hari Penghakiman (Judgment Day),” hari penting dalam banyak cerita franchise Terminator ketika sistem pertahanan Skynet mulai meluncurkan senjata nuklir yang akan menghancurkan sebagian besar umat manusia. Itu adalah kisah padaTerminator 2: Judgement Day dalam seri filmnya.

Sampai saat diumumkan ini, tidak informasi lebih lanjut terkait detail animenya.

Nosphire
Nosphire
New Day New Gameplay
0 0 votes
Penilaian Artikel
Langganan
Beri tahu tentang
guest
0 Komentar
Dulu
Terbaru Terbanyak Terpilih
Umpan Balik Sebaris
Lihat semua komentar

Mungkin Tertarik

- Iklan -

Populer

0
Beri komentar, gratis tanpa buat akun!x
()
x