Anime Fumetsu no Anata e (To Your Eternity) musim pertamanya telah selesai pada tanggal 30 Agustus. Setelah penayangan episode terakhir anime To Your Eternity di episode 20, mereka langsung umumkan musim rilis untuk seri kelanjutnnya dan perlihatkan teaser visual keynya yang dapat kamu lihat diatas.
Anime Fumetsu no Anata e Season 2 (To Your Eternity Season 2) direncakan akan rilis pada musim gugur 2022 (Fall 2022).